Previous Episode: Eating Gelato with Lisa

Ketika saya tinggal di Amerika, saya hidup di tengah-tengah masyarakat yang tidak mengenal bahasa lain, kecuali Bahasa Inggris yang menjadi bahasa mereka sehari-hari sejak lahir.

Mereka sangat kagum, ketika mengetahui bahwa saya berbicara banyak bahasa.

Hal itu membuat saya lebih percaya diri, akan kemampuan yang saya miliki. Tidak bermaksud Sombong lo ya.

Menurut saya,
orang yang berbicara banyak bahasa adalah orang yang memiliki intelektual tinggi, mudah beradaptasi, dan fleksibel terhadap situasi yang dihadapi.
Hebat dong!

---

Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/umi-rukailah-safari/message
Support this podcast: https://podcasters.spotify.com/pod/show/umi-rukailah-safari/support